Cara Membuat Widget Comment Box Keren di blog

February 28, 2015 33 Comments
Kali ini saya akan menulis posting tentang cara membuat comment box di blog. Widget yang saya akan share ini sama persis seperti yang ada di blog ini.

Widget comment blog ini sangatlah bagus karena memiliki thumbnail dari foto pengunjung yang berkomentar di sebuah postingan. Cara membuat widget komentar di blogger ini sangatlah mudah.

Cara Membuat Widget Comment Box Keren di blog
Menurut saya manfaat dari widget recent comment ini adalah menarik pengunjung untuk ikut membaca artikel lain.

Widget comment ini terbukti cepat dalam load.
gambar disamping merupakan contohnya, dan untuk contoh real, anda bisa lihat di bagian kanan sidebar blog ini.

Cara membuat widget komentar di blog
  • Masuk Blogger.com
  • Pilih tata letak / layout
  • tentukan dimana widget recent comment akan dipasang, misal di sidebar
  • kemudian pilih html.
  • copykan script berikut <<UPdaTED>>

<script type="text/javascript">
var a_rc = 5;
var m_rc = false;
var n_rc = true;
var o_rc = 100;
function showrecentcomments(e){for(var r=0;r<a_rc;r++){var t,n=e.feed.entry[r];if(r==e.feed.entry.length)break;for(var i=0;i<n.link.length;i++)if("alternate"==n.link[i].rel){t=n.link[i].href;break}t=t.replace("#","#");var a=t.split("#");a=a[0];var c=a.split("/");c=c[5],c=c.split(".html"),c=c[0];var s=c.replace(/-/g," ");s=s.link(a);var o=n.published.$t,l=(o.substring(0,4),o.substring(5,7)),u=o.substring(8,10),m=new Array;if(m[1]="Jan",m[2]="Feb",m[3]="Mar",m[4]="Apr",m[5]="May",m[6]="Jun",m[7]="Jul",m[8]="Aug",m[9]="Sep",m[10]="Oct",m[11]="Nov",m[12]="Dec","content"in n)var d=n.content.$t;else if("summary"in n)var d=n.summary.$t;else var d="";var v=/<S[^>]*>/g;if(d=d.replace(v,""),document.write('<div class="rcw-comments">'),1==m_rc&&document.write("On "+m[parseInt(l,10)]+" "+u+" "),document.write('<span class="author-rc"><a href="'+t+'">'+n.author[0].name.$t+"</a></span> commented"),1==n_rc&&document.write(" on "+s),0==o_rc)document.write("</div>");else if(document.write(": "),d.length<o_rc)document.write("<i>&#8220;"),document.write(d),document.write("&#8221;</i></div>");else{document.write("<i>&#8220;"),d=d.substring(0,o_rc);var w=d.lastIndexOf(" ");d=d.substring(0,w),document.write(d+"&hellip;&#8221;</i></div>"),document.write("")}}}
</script><script src=http://zenhuzaini.blogspot.co.id/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments></script><div style="font-size: 10px; float: right;">Dapatkan comment widget ini di <a href="http://zenhuzaini.blogspot.co.id/2015/03/cara-membuat-widget-comment-box-keren.html">sini</a></div>
<style type="text/css">
.rcw-comments a {text-transform: capitalize;}
.rcw-comments {border-bottom: 1px dotted;padding: 7px 0;}
</style>

Keterangan :
ganti http://zenhuzaini.blogspot.co.id menjadi nama situs anda.
var a_rc = 5 => untuk merubah jumlah komentar yang ingin di tampilkan
var m_rc = false => utnuk menampilkan tanggal komentar atau tidak. jika ya, ubah false menjadi true.
var n_rc = true; => untuk menyembunyikan judul posting yang dikomentari. tidak= false, ya = true.
var o_rc = 100; => jumlah karakter yang ditampilkan.. bisa diganti sesuai keinginan

Demikian tutorial membuat widget komentar di blog . Mudah mudahan berhasil digunakan pada blog anda.

Menambah 3 Kolom Widget Di Sidebar Blog

February 27, 2015 2 Comments

Pernahkah anda melihat blog yang memiliki 3 kolom widget ? pasti pernah, karena jika tidak pasti anda tidak akan nyasar ke blog ini :D . Setelah membahas bagaimana caranya memasukkan meta description dan keyword pada blog yang sangat penting untuk SEO dari sebuah blog, kali ini saya ingin memberi tips untuk Menambah 3 Kolom Widget Di Sidebar Blog.

Menambah 3 Kolom Widget Di Sidebar Blog


Sebenarnya cara ini digunakan untuk meringkas widget-widget yang kelihatan menggangu dan tidak enak dilihat yang berada di sidebar. Hal ini terkadang luput dari pandangan kita bahwa sebenarnya mungkin saja para visitor merasa risih dengan widget-widget yang panjang dan didak teratur.

Untuk Membuat 3 kolom widget di sidebar blog sebenarnya sangat mudah dan saya sudah mempraktikannya. cara yang saya akan share ini sangat mudah untuk blogger pemula. Yaitu membuat 3 kolom widget tanpa harus mengedit template.

Mari kita simak..

<style type="text/css">
    div.TabView div.Tabs
    {height: 50px;overflow: hidden}
    div.TabView div.Tabs a {float:left; display:block; width: 95px; /* Lebar Menu Utama Atas */
    text-align:center ; height: 30px; /* Tinggi Menu Utama Atas */
    padding-top:8px; vertical-align:middle; border:1px solid #BDBDBD; /* Warna border Menu Atas */
    border-bottom-width:0; text-decoration: none; font-family: "Courier", Serif; /* Font Menu Utama Atas */
    font-weight:bold; color:#000; /* Warna Font Menu Utama Atas */ -moz-border-radius-topleft:10px; -moz-border-radius-topright:10px}
    div.TabView div.Tabs a:hover, div.TabView div.Tabs a.Active {background-color: #FFFFFF; /* Warna background Menu Utama Atas */ }
    div.TabView div.Pages {clear:both; border:1px solid #0099CC; /* Warna border Kotak Utama */ overflow:hidden; background-color:#E6E6E6; /* Warna background Kotak Utama */ }
    div.TabView div.Pages div.Page {height:100%; padding:0px; overflow:hidden}
    div.TabView div.Pages div.Page div.Pad {padding: 5px 5px}
    </style>
    <script type='text/javascript'>
    //<![CDATA[
    function tabview_aux(TabViewId, id)
    {
      var TabView = document.getElementById(TabViewId);
      // ----- Tabs -----
      var Tabs = TabView.firstChild;
      while (Tabs.className != "Tabs" ) Tabs = Tabs.nextSibling;
      var Tab = Tabs.firstChild;
      var i   = 0;
      do
      {
        if (Tab.tagName == "A")
        {
          i++;
          Tab.href      = "javascript:tabview_switch('"+TabViewId+"', "+i+");";
          Tab.className = (i == id) ? "Active" : "";
          Tab.blur();
        }
      }
      while (Tab = Tab.nextSibling);
      // ----- Pages -----
      var Pages = TabView.firstChild;
      while (Pages.className != 'Pages') Pages = Pages.nextSibling;
      var Page = Pages.firstChild;
      var i    = 0;
      do
      {
        if (Page.className == 'Page')
        {
          i++;
          if (Pages.offsetHeight) Page.style.height = (Pages.offsetHeight-2)+"px";
          Page.style.overflow = "auto";
          Page.style.display  = (i == id) ? 'block' : 'none';
        }
      }
      while (Page = Page.nextSibling);
    }
    // ----- Functions -------------------------------------------------------------
    function tabview_switch(TabViewId, id) { tabview_aux(TabViewId, id); }
    function tabview_initialize(TabViewId) { tabview_aux(TabViewId,  1); }
    //]]>
    </script>
    <form action="tabview.html" method="get">
    <div id="TabView" class="TabView">
    <div style="width: 300px;" class="Tabs">
    <a>Kategori</a>
    <a>Recent Comment</a>
    <a>Arsip</a>
    </div>
    <div style="width:300px; height:250px; " class="Pages">
    <div class="Page">
    <div class="Pad">

Menu
script anda

    </div>
    </div>
    <div class="Page">
    <div class="Pad">

Menu1

script anda

    </div>
    </div>
    <div class="Page">
    <div class="Pad">


Menu2

script anda

    </div>
    </div>
    </div>
    </div>
    </form>
    <script type="text/javascript">
    tabview_initialize('TabView');
    </script>

Panduan :
Warna Merah : Anda sesuaikan dengan keinginan dan besar template yang dipakai.

Warna Biru Muda : Ini merupakan judu lmenu pada setiap tab, ubah sesuai kebutuhan

Warba Biru Tua : Sebenarnya bisa dihapus dan tidak usah dipakai, karena ini hanya sebagai deskripsi dari setiap tab. Misal pada tab pertama berjudul Recent Comment, nanti pada saat di klik akan muncul dibawahnya keterangan yang bisa anda ubah.

Untuk script yang bertuliskan Script Anda, isilah dengan script yang anda inginkan misalnya

Anda bisa mengubahnya sesuai dengan yang anda inginkan sesuai dengan ketentuan panduan yang sudah saya tuliskan di atas.

Mudah bukan ? Jangan lupa selain harus mempercantik tampilan blog dengan membuat menu Tab view 3 Kolom Seo Friendly di blog , satu aspek yang tidak boleh dilupakan yaitu memperhatikan kualitas artikel yang akan dibuat karena sangat berdampak pada SEO dan SERP anda

Cara Pasang Meta Keyword SEO Friendly di Blogger Dengan Mudah

February 27, 2015 23 Comments
Setelah menulis artikel tentang Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas , kali ini saya akan membagikan trik saya dalam memasang meta keyword di blog dengan mudah. Memasang keyword di blog tidak sama dengan Memasang keyword pada artikel.

Dalam beberapa template blog ada yang masih belum terpasang meta tag dan keyword. Keyword sangatlah berpengaruh terhadap SEO dan SERP. Keyword disini memiliki kata kunci yang biasanya berhubungan dengan niche blog dan artikel.

Cara pasang keyword di blogspot tidaklah begitu rumit. Template modern memiliki bagian untuk menempatkan atau memasang keyword dan meta tag.Namun, sangatlah membingungkan jika blogger tidak mengetahui bagaimana cara mengolah dan mengedit script html tersebut.

Nah , untuk menyelesaikan masalah di atas, saya akan memberi tahu cara pemasangan mea tag yang  SEO friendy yang menurut saya sangat mudah.
  • Masuk Akun Blogger 
  • Pilih Template kemudian Back up dahulu template ditakutkan akan terjadi kesalahan setelah mengedit.
  • Masuk Edit Html
    Cara Pasang Meta Keyword di Blogspot Dengan Mudah
    Cara Pasang Meta Keyword di Blogspot Dengan Mudah

  • cari Script berikut, untuk memperudah klik bersamaan CTRL+F .
  • <head>
  • Setelah itu tambahkan script ini tepat di bawah Script <head>
  • <meta charset='utf-8'/>
    <link href='http://nama-blog.blogspot.com' rel='canonical'/>
    <b:if cond='data:blog.pageType == &quot;index&quot;'> <title><data:blog.pageTitle/> DESKRIPSI SINGKAT BLOG </title> <b:else/><title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title>
    </b:if>
    <meta content='Description Blog Anda' name='description'/>
    <meta content='keyword1,keyword2,keyword3' name='keywords'/>
    <meta content='index, follow' name='robots'/>
    <meta content='Kode Verifikasi Google' name='google-site-verification'/>
    <meta content='Kode Verifikasi Bing' name='msvalidate.01'/>
    <meta content='Kode Verifikasi Alexa' name='alexaVerifyID'/>
    <meta content='2 days' name='revisit-after'/>
    <meta content='general' name='rating'/>
    <meta content='id' name='geo.country'/>
    <meta content='Indonesia' name='geo.placename'/>
    <meta content='Nama Author' name='author'/>
    <meta content='all' name='Slurp'/>
    <meta content='width=device-width' name='viewport'/>
    <link href='http://nama-blog.blogspot.com/favicon.ico' rel='icon' type='image/x-icon'/>
    <link href='http://nama-blog.blogspot.com/atom.xml' rel='alternate' title='Atom' type='application/atom+xml'/>
    <link href='http://nama-blog.blogspot.com/feeds/posts/default' rel='alternate' title='RSS Feeds' type='application/atom+xml'/>
    <link href='http://draft.blogger.com/openid-server.g' rel='openid.server'/>
    <link href='http://nama-blog.blogspot.com' rel='openid.delegate'/>
  • Ubah script yang ditandai merah sesuai dengan kebutuhan
  • Save dan selesai
Untuk melihat apakah meta keyword dan deskripsi terpasang bisa dilihat di chekme.com  untuk mengetahui ke SEO-an blog dan atribut atribut didalamnya.

Begitulah cara memberikan meta keyword otomatis pada blog bagi pemula. Mudah mudahan bisa membantu.

Sedikit info bahwa pemasangan keyword otomatis tersebut akan lebih baik kerjanya jika blog sudah didaftarkan pada Webmaster tool.

Cara Mudah Bagaimana Mendapatkan Uang Dari Internet

February 26, 2015 4 Comments
Banyak sekali upaya yang dilakukan orang untuk mendapatkan uang. Kali ini saya akan berbagi pengalaman dalam menghasilkan uang dari internet. Ada banyak cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan uang dari internet, namun butuh kesabaran didalam memperolehnya.
Cara Mudah Bagaimana Mendapatkan Uang Dari Internet
Cara Mudah Bagaimana Mendapatkan Uang Dari Internet

Begitu banyak orang yang tergiur untuk mengetahui bagaimana cara menghasilkan uang dari internet secara gratis dan cepat kerena kedengarannya mudah. Tapi Untuk mendapatkan uang dari internet sebenarnya butuh usaha dan kesabaran yang cukup keras untuk memperoleh itu semua.

Berikut saya akan paparkan beberpa peluang yang bisa dilakukan untuk dapat menghasilkan uang dari internet bagi pemula.

Bogging

Blogging merupakan pilihan bagi banyak orang untuk mendapatkan uang dari internet. Kenapa bisa ? Dengan media website atau blog, kita bisa menjadi publisher suatu iklan atau sponsor produk yang baik berasal dari luar maupun dalam negeri dan mendapatkan uang dari setiap visitor yang mengklik iklan yang kita pasang.

Contoh penyedia layanan iklan dalam negeri :
Kliksaya
Ads id

Contoh penyedia layanan iklan luar negeri :
Adsense
adhexa
Popcash

Mengunggah Video ke YouTube

Bukan hanya blog yang bisa menjadi inang utuk di pasangi iklan, di YouTube pun kita juga bisa melakukannya. Namun ,  iklan yang bisa dipasangi hanya Google Adsense.

Menjadi Penulis artikel

Untuk menjadi penulis artikel membutuhkan wawasan yang luas.  Banyak orang-orang menjual jasa penulisan artikel dan mendapatkan penghasilan yang lumayan.

Kebanyakan blogger pemula membutuhkan jasa penulisan artikel untuk blog mereka. Sebagai penulis artikel tidak hanya membutuhkan wawasan yang luas namun juga memahami apa itu SEO on page yang dapat mendongkrak pagerank dan visitor blog melalui artikel yang dibuat Sehingga akan banyak blogger yang memesan artikel ke kita.

Membuat jasa Pembuatan akun Adsense

Seperti yang sudah daya jelaskan pada point pertama dan kedua bahwa Google adsense adalah ikalan yang disediakan oleh google dan pastinya sangat terpercaya dan terjamin kualitasnya. Satu hal yang menjadi masalah, kebanyakan pendaftar banyak yang ditolak. Bahkan ada yang saya ketahui telah mendaftar sebanyak 7 kali namun tetap saja ditolak.

Ini menjadi celah yang bagus untuk pembuat jasa Adsense untuk mendapatkan penghasilan. Jadi untuk pemula yang ingin belajar tentang adsense, belajarlah cara membuat akun adsense dan TOS yang berlaku sambil perbanyak wawasan dalam men-SEOkan artikel blog dan membuat artikel yang baik juga berkualitas .

Atau dengan kata lain, kita memperbanyak  akun adsense non hosted dan menjualnya.

Mengikuti Lomba online

Lomba online. Lomba ini bisa berupa lomba Game, artikel atau SEO. Banyak sekali lomba bertebaran dimana-mana yang bisa kita ikuti sesuai kemampuan kita. Dan pstinya berusahalah untuk memnangkannya.

Menjual Ebook

Point ini berhubungan dengan pengetahuan atau wawasan kita terhadap menjalanakan atau melakukan suatu hal. Point ini berhubungan dengan poin blogging dan artikel. Dimana dengan artikel kita bisa menyisipkan info ebook yang bersangkutan dengan artikel.

Web Designer

Web designer sangatlah dibutuhkan. Kebutuhan akan web design semakin diminati oleh personal, komunitas atau perusahaan.

Menciptakan Software

Untuk menciptakan software atau aplikasi dibutuhkan kemampuan pemrograman yang dibilang harus cukup handal. Pengguna android dan windows phone sangatlah banya, jika memiliki kemampuan yang bagus dalam pemrograman mengapa tidak mencoba untuk membuat aplikasi atau game?.

Ada begitu banyak cara lain untuk mendapatkan uang dari internet dengan mudah , tapi Saya pikir hanya ini yang bisa saya sampaikan.

Jadi kesimpulannya banyak ada beberapa cara yang bisa kita gunakan untuk mendapatkan unang dari internet tapi tidaklah mudah untuk mendapatkannya, butuh proses yang cukup panjang bahkan harus rela jatuh bangun untuk mendapatkannya. Seperti saya ini, mencoba mengais rejeki melalui blogging dan youtube. Mudahh-mudahan bisa bermanfaat 

Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog

February 23, 2015 19 Comments
Assalamualikum.. Setelah membahas tentang Bagaimana mendapatkan ide postingan , kali ini saya akan membehas tentang bagaimana cara membuat artikel yang baik dan berkualitas. Menurut saya menulis sebuah konten (artikel) yang bagus dan berkualitas adalah sebuah prioritas utama . Banyak yang bilang jika konten adalah raja. Dan itu benar adanya.

Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas
Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas

Kenapa harus membuat artikel yang berkualitas ?. Konten berkualitas sangatlah diperlukan untuk mendongkrak SEO dan traffic blog, bukan hanya itu menulis sebuah konten yang berkualitas dan original itu merupakan cerminan dari pribadi itu sendiri.

Saya pernah secara tidak sengaja masuk ke sebuah situs luar yang membahas tentang bagaimana membuat artikel berkualitas. Saya menangkap beberapa point penting bahwa jika kita menulis konten original yang berkualitas maka google akan memberi kita reward. Reward disini menurut saya berkaitan dengan SEO , rank blog. Dimana konten yang bagus dan berkualitas bukan hanya membuat sebuah blog menjadi bagus tapi juga akan menigkatkan rank blog.

Nah, Disini saya akan membagikan sedikit tips membuat artikel berkualitas yang telah saya praktikkan selama ini dalam blogging.

Konten Asli

Saya telah membahas ini pada postingan sebelumnya. Konten yang ditulis sendiri berdasar pengetahuan dan pengalaman. Bukan hasil CTRL+C CTRL+V yang kemudian di ubah kata-kata dan kalimatnya.

Jadi, perbanyaklah membaca dan mencoba.

Judul yang menarik dan unik

Judul adalah hal pertama yang visitor baca, terkadang untuk mendapatkan sebuah jawaban dari permasalahn yang saya cari di SE, saya lebih memperhatikan judul yang relevan dan menarik. Misal mencari “Alien madura”. Kemudian mucul beberapa posting yang membahas hal tersebut “Alien muncul di Madura”, “foto alien tertangkap kamera di Madura” .
Saya akan memilihi “foto alien tertangkap kamera di Madura” karena menurut saya judul tersebut sangat menarik dan membuat kesan “Curious”.

Berisi informasi yang akurat

Yang saya maksudkan disini adalah kebenaran suatu informasi yang disampaikan. Untuk menyampaikan sebuah informasi, wawasan, pengalam dan percobaan sangat dibutuhkan.

Juga didalam sebuah artikel kita harus memberikan link link husus yang memiliki informasi terkait dengan apa yang dibahas pada saat itu.

Usahakan konten berisi jawaban secara mendetil

Apa fungsinya Search Engine ?, untuk manampilkan jawaban dari pertanyaan yang dicari. Nah, intinya sebuah konten harus memiliki isi yang bermanfaat dan bisa menjawab dari pertanyaan pengunjung.

Usahakan artikel dapat memberikan informasi secara detail sehingga pengunjung akan terbantu dan lebih senang untuk berkunjung di blog kita tanpa harus membuka blog lain karena informasi yang disediakan kurang.

Efektif

Dimana artikel yang kita buat seharusnya ringkas, padat dan jelas dan bisa dipahami oleh pembaca.

Saya piker hanya ini yang saya bisa sampaikan, terimaksih sudah membaca postingan yang awur-awuran ini :D . Tapi Mudah-mudahan bisa memberi manfaat

Tag:
Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog, tips SEO blog, seo blog, meningkatkan traffik blog, meningkatkan visitor blog, Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog, tips SEO blog, seo blog, meningkatkan traffik blog, meningkatkan visitor blog, Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog, tips SEO blog, seo blog, meningkatkan traffik blog, meningkatkan visitor blog, Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog, tips SEO blog, seo blog, meningkatkan traffik blog, meningkatkan visitor blog, Cara Membuat Artikel yang Baik dan Berkualitas Untuk Blog, tips SEO blog, seo blog, meningkatkan traffik blog, meningkatkan visitor blog

Tips dan Cara Mendapatkan Ide Postingan Blog

February 22, 2015 16 Comments
Assalamualikum .. Ketemu lagi dengan saya Zen si nubitol paling kece :D . Sudah 2 hari ini tidak melakukan aktifitas blogging dikarenkan perjalanan jauh dari Jakarta ke Madura untuk melanjutkan kuliah ditambah lagi harus mengurusi jadwal untuk semester 4.

Tips dan Cara Mendapatkan Ide Postingan Blog
Tips dan Cara Mendapatkan Ide Postingan Blog


Diperjalanan saya menemukan banyak sekali ide untuk membuat artikel mengenai seo , adsense dan teknologi namun ternyata saya malah menemukan sebuah kendala, Ide untuk postingan blog tersebut hilang! Saya lupa. 

Terkadang mencari ide untuk postingan blog tidaklah susah, tergantung dari pengalaman dan wawasan si penulis. Nah, Karena saya kehilangan banyak ide, maka saya akan share strategi saya dalam mencari ide postingan blog. 

Mereview Komentar Visitor

Banyak sekali visitor saya (kebanyakan sama-sama newbie blogger) mampir dan memberikan komentar. Namun apa jadinya jika informasi yang kita sajikan ternyata kurang lengkap ? .

Pertanyaan visitor di komentar bisa menjadi sebuah acuan kita untuk mendapatkan ide postingan blog. Saya menerapkan hal ini. Jadi postingan yang saya buat seakan menjadi sebuah kunci untuk melanjutkan apa yang kurang dan apa yang harus diperbaiki melalui komentar dari visitor.

Mampir ke Forum

Forum hampir memiliki banyak sekali topik dan ilmu yang  dapat kita serap. Didalam forum terdapat banyak sekali pertanyaan – pertanyaan yang di ajukan oleh member yang bisa memberiken ide untuk menulis postingan

Saya terdaftar sebgai member di bersosial.com dan di Indonesian adsense publisher di google plus. Tak jarang member yang mengajukan pertanyaan disana. Saya mencoba membantu dengan memberi masukan dan jawaban. Sehingga saya berpikir untuk membuat sebuah artikel agar tidak repot mengetik dari lagi awal jika ada pertanyaan yang sama. So, langsung tempelkan laman blog. Kembali lagi, wawasan  dan pengalaman sangat diperlukan, so perbanyaklah membaca agar mudah membuat postingan.

Jalan jalan

Sesekali luangkan waktu untuk me-refresh pikiran. Hindari semua hal yang berhubungan dengan elektronik, uang (adsense) dan cari tempat untuk merenung dan melihat keindahanNYA. Cara ini efektif bagi saya, karena hati dan pikiran akan lebih terbuka. 

Mungkin jika anda sama seperti saya. Anda harus menyiapkan sebuah note untuk mencatat setiap ide yang muncul. Seperti yang saya ulas di intro, saya mendapatkan banyak ide namun tiba-tiba hilang karena lupa. Nah, sekarang saya harus menyiapkan juga note untuk mencatat setiap ide postingan blog yang terlintas di pikiran saya.

Ikuti event yang berkaitan dengan Niche blog

Nah, ini yang biasa saya lakukan. Pasti akan ada ilmu baru yang saya bisa dapatkan sehingga mudah untuk menulis artikel dan menyebar luaskannya di dunia maya. Think what reward we will achieve in akhirat!

Gunakan Social media, TV, Majalah, Film dll

Di point ini pasti anda sudah paham. Social media Twitter contohnya,  banyak sekali informasi update yang menjadi trending topic yang bisa kita angkat sebagai artikel (pastinya bukan kasus JUPE dan DP).  Tergantung dengan Niche blog .

Rajin membaca di situs terkenal ex : yahoo news, detik

Siapa yang tidak tahu yahoo news, detik, viva google news ? . banyak sekali berita berita terupdate yang kita bisa baca untuk dipelajari. Tidak hanya memperluas wawasan, namun ini bisa menjadi cara untuk menjadikan kita lebih kreatif dalam melakukan sebuah riset dan explorasi sehingga dapat menuliskan hasilnya kedalam sebuah artikel.

Misalkan saya menemukan sebuah berita tentang “Alasan ribuan Karyawan Google dipecat”, nah disitulah kita bisa melakukan eksplorasi misalnya “ada berapa jumlah total karyawan google pada tahun 2015”, “ada berapa karyawan google yang berasal dari Indonesia”, “gaji karyawan Google berapa” dan masih banyak lagi eksplorasi yang bisa kita lakukan.

Mungkin hanya itu saja yang bisa saya sampaikan. Saya yakin masih banyak sekali  cara-cara lain yang bisa digunakan dalam mendapatkan Ide untuk postingan blog. Ternya saya sudah meluangkan waktu hampir 2 jam untuk menulis dan memikirkan postingan ini. Mudah mudahan bisa bermanfaat :D . 

Rintangan yang dihadapi blogger Pemula / Newbie

February 15, 2015 25 Comments
Jumpa lagi dengan saya Zen, nubitol paling kece dan ga jelas yang pernah ada :D . Kali ini saya akan membahas tentang rintangan-rintangan yang harus dihadapi oleh blogger pemula. Saya tidak akan membahas SEO ataupun trik Adsense pada postingan ini tapi lebih fokus kepada banyaknya rintangan yang harus dihadapi oleh blogger pemula.

Rintangan yang dihadapi blogger Pemula / Newbie
Rintangan yang dihadapi blogger Pemula / Newbie

Senang sekali apabila cara yang kita gunakan untuk meningkatkan  pagerank dan visitor berhasil. Atau mendapatkan uang dan artikel berada di posisi teratas. Pasti kegirangan. Namun, apa jadinya jika ternyata banyak sekali rintangan yang dihadapi blogger newbie. Berikut adalah opini saya tentang rintangan rintangan yang harus newbie / pemula blogger ketahui.

1. Rival
Saya memiliki beberapa artikel yang menduduki halaman pertama Serach Engine. Namun, ada beberapa yang malah berada di halaman ke dua. Setelah saya mencari tahu, saya baru sadar karena artikel yang berada di page ke dua tersebut bersaing dengan blog para master seperti blog Maxmonroe, cara-ririn, dll.

Disini saya mulai berpikir bahwa umur blog dan pengalaman blogging mereka sangat terpaut jauh didepan dibanding saya . Blog –blog tersebut sudah dikenal, memiliki backlink berkualitas dimana-mana dan lain lain yang sejatinya digunakan untuk menunjang performa blog mereka.

2. Niat
Di point ini saya ingin menekankan bahwa segala sesuatu itu tergantung niat. Banyak sekali blogger pemula yang tidak sabar untuk meningkatkan pagerank dan jumlah visitor dalam waktu yang singkat. Begitu juga saya. Nah apa hubungannya, otomatis kita berniat menulis artikel hanya untuk meningkatkan pageview dan traffic blog bukan untuk berbagi, sia-sia dong. Bahkan karena niat yang salah kita menjadi tega mencopy artikel orang lain.

Sekarang saya sedang memperbaiki niat saya dalam blogging.  Melakukan aktivitas blogwalking secara wajar, menulis artikel berdasar yang saya baca dan saya alami dengan niatan agar berguna dan memberi manfaat bagi orang lain.

3. Waktu
Sabar. adalah satu kata yang cocok untuk blogger pemula. Banyak sekali pemula yang selalu ngebut dalam tahapan awal ngeblog, cenderung ingin cepat cepat menikmati keuntungan secara cepat. Ketika tujuan tidak tercapai malah menjadi down dan ini yang sangat disayangkan.

Saya melihat beberapa blog ternama yang mereka dulu juga melakukan aktifitas yang sama seperti kita, yaitu blogwalking. Saya berkunjung dan mencari artikel jadul yang mereka buat, alhasil banyak spammer(menurut saya) yang hanya berkomentar sedikit, tidak relevan dan hanya meminta kunjungan dan komen balik.

Tapi setelah mengerti bagaimana cara blogging yang baik dengan Strategy dan Blogging Management, saya mulai produktif untuk blogging secara intensif dan teratur tanpa harus berlebihan meluangkan (hampir) seluruh waktu saya untuk nge-blog. Sabar, pasti suatu saat blog akan ramai,banyak pembaca dan bisa mendapatkan penghasilan dari usaha yang kita lakukan. Man Jada Wa Jada.

Mungkin ada berbagai rintangan yang harus di hadapi blogger. Namun Jangan menyerah untuk terus berbagi, disiplin dan teratur adalah kuncinya, dan jangan lupa untuk selalu menacri wawasan didalam blogging baik itu mengenai cara menulis artikel yang benar, membangun SEO yang benar dan mendapatkan penghasilan melalui Adsense.

Terimakasih :D

Cara Mengoptimalkan Blog Dengan SEO

February 14, 2015 12 Comments

Assalamualaikum berjumpa lagi dengan saya Zen, nubitol yang super kece :D . Nah, Setelah saya membahas tentang Cara Mengoptimalkan SEO blog , Memahami apa itu SEO dan Tools untuk pengoptimalan SEO kini saya akan membahas lagi beberapa trik yang saya dapatkan dari Kreavi dimana artikel ini merupakan lanjutan dari Cara Mengptimalkan SEO Blog.

Beberapa pengalaman blogger sukses telah mengantarkan artikel saya ke halaman pertama Search Engine Google. Mulai dari awal saya menggeluti dunia blogging saya etrus mencari tahu bagaimana Cara Mengoptimalkan Blog Dengan SEONamun setiap trik dan cara yang mereka miliki berbeda-beda. Butuh kejelian dan kesabaran untuk membangun SEO untuk blog.


Seperti yang saya katakan sebelumnya pada postingan Apa itu Seo bahwa SEO pada dasarnya adalah sistem yang dilakukan untuk meningkatkan kualitas traffic suatu blog yang berupa kunjungan visitor melalui Search engine dengan memanfaatkan algoritma search engine tersebut.

Ini dia Cara Mengoptimalkan Blog Dengan SEO



Riset keyword
Cari tahu kata kunci yang sering digunakan. Kamu bisa pakai layanan gratis dari Google, yaitu Keyword Tools!

Pakai Permalinks
Usahakan setiap permalink postingan berisi judul postingan karenan permalinks yang baik sangat membantu dalam proses SEO.

Instal Plugins SEO
Kalau di Google biasanya digunakan Google XML Sitemaps

Konten yang Sesuai
Agar SEO dapat maksimal konten yang dimasukan harus sesuai dengan keyword yang biasa dipakai

Membangun Backlinks
Algoritma search engine akan selalu berubah dari waktu ke waktu, tapi hal penting yang tidak akan pernah berubah dalam SEO adalah backlinks.

Terimakasih sudah berkunjung. :D

Apa itu SERP ?

February 13, 2015 14 Comments
Setelah selesai menulis artikel tentang Apa Itu Googlebot dan Cara memaksimalkan SEO blog berdasarkan pengalaman saya. Kali ini saya akan mebahas sedikit meneganai Apa itu SERP.
Apa Itu SERP ??? SERP merupakan singkatan dari SEARCH ENGINE RESULT PAGE.


SERP adalah halaman yang ditampilkan sebagai respon dari kata kuci / keyword yang kita cari di search engine. Nah, kini kita sudah bisa membayangkan tentang Apa Itu SERP.  Intinya Pengertian SERP ini yaitu hasil dari search engine yang menampilkan berjuta website yang memiliki Keyword yang kita cari pada lamannya (artikel).

Namun, untuk Blogger dalam memunculkan artikelnya di halaman utama SE sangatlah sulit. Ada banyak sekali saingan yang memiliki keyword yang sama di artikelnya dan memiliki SEO yang bagus. Perlu waktu yang cukup lama agar blog bisa muculdi laman pertama SE..

Nah, Setelah mengetahui Apa Itu SERP , kita harus mempelajari lebih lanjut tentang Apa Itu SEO dan belajar cara untuk mengoptimalkan blog agar bisa bekerja secara maksimal dan artikel bisa muncul di halam utama SE.

Terimakasih, mudah mudahan bisa bermanfaat. Masih bingung ? Silahkan berkomentar :D

Cara Lengkap dan Mudah Mengoptimalkan SEO di Blog

February 12, 2015 16 Comments

Sedang bingung bagaimana caranya mengoptimlkan SEO pada blog ? Mudah mudahan setelah membaca artikel ini kebingungan anda akan sedikit sirna atau bahkan akan sirna semuanya. Setelah saya menulis artikel tentang Apa itu Googlebot Dan Apa itu Pengertian SEO saya mulai mencari tahu bagaimana caranya agar SEO benar benar optimal pada blog.

Cara Lengkap dan Mudah Mengoptimalkan SEO di Blog
Cara Lengkap dan Mudah Mengoptimalkan SEO di Blog


Saya membaca banyak artikel tentang bagaimana cara mengoptimalkan SEO blog. Ada bermacam macam dan beribu cara yang ditawarkan namun, ada beberapa poin yang menurut saya mirip. Maka dari itu saya meringkas dan merangkumnya. Cara ini terbukti ampuh dan saya secara tidak sadar telah menerapkan pengoptimalan ini sebelumnya .


1. Daftarkan blog di Search Engine Google Webmaster

Webmaster merupakan sebuah tool yang disediakan Search engine untuk memonitori dan merayapi blog kita, bisa saya katakana ini yang dinamakan Googlebot (untuk google , mengetahui informasi blog). Sehingga dengan  dimonitori dan dirayapi, Search engine akan menampilkan informs informasi mengenai kondisi blog dan lebih mudah mengenali blog kita, Otomatis post yang kita buat di blog akan lebih mudah masuk terdaftar di search engine dan masuk di page pertama search engine.

2. Hubungkan blog dengan Google Anlystic

Sama seperti Webmaster, Google analystic juga merupakan googlebot(untuk google). Sesuai namanya, google analystic akan menganalisis blog anda dan memberikankan informasinya secara detil.

Intinya denagn mendaftarkan blog kita ke webmaster dan Google analystic itu akan membantu kita dalam mnegetahui dan memperbaiki kesalahan pada blog Sehingga googlebot akan menampilkan artikel blog kita di urutan teratas.

Nah, begitulah caranya mengoptimlkan SEO pada blog . Trik saya yang lain yaitu untuk lebih rajin membuat artikel agar googlebot terus berjalan aktif.

Sekian dari saya mudah mudahan bisa bermanfaat dan mudah mudahan kita bia mendapatkan keuntungan dari blog melalui Tips Daftar Google Adsense Berdasar Pengalaman saya.

Apa itu Googlebot ? Pembahasan Tentang GoogleBot

February 12, 2015 3 Comments

Setelah saya memposting artikel tentang Pengertian SEO kali ini saya akan memberikan penjelasan tentang pengertian Googlebot. Apa itu Googlebot ? . Dalam penjelasan saya Googlebot merupakan tools google yang digunakan untuk mendapatkan  informasi dari sebuah laman web.

Ada 2 Sistem kerja Googlebot

Freshbot

Apa itu Googlebot dengan sistem Freshbot ?Googlebot mencari konten baru dan mengunjungi web yang memiliki peningkatan tinggi (blog yang aktif). Jadi seringlah melakukan aktifitas blogging (update content).


 Deepbot

Adalah kerja googlebot dimana dalam perayapannya dia memeriksa dan merayapi setiap artikel atau konten di suatu web.

Nah, trik saya yaitu untuk lebih rajin membuat artikel tentang Apa itu Googlebot agar googlebot terus berjalan aktif.

Sekian dari saya mudah mudahan bisa bermanfaat.

Membuat Foto Profil Bergerak di Google Plus

February 10, 2015 10 Comments
Saat blogwalking, salah satu teman blogger saya menanyakan bagaimana cara membuat gambar yang bergerak gerak di profil Google Plus. Nah, karena content Social Media saya masih sepi di blog maka saya menulis artikel ini.



Langkah-langkahnya 
Membuat Foto Profil Bergerak di Google Plus
  1. Ambil 2 - 4 Foto (saran saya 3 karena pergerakan terlalu membosankan jika terlalu membosankan).
  2. Gunakan tool untuk membuat GIF dari foto yang sudah di ambil, bisa dilakukan online disini
  3. Setelah jadi, tinggal upload.
Done
Mudah mudahan bisa bermanfaat walaupun sedikit :D

Bahasa Gaul dan Kamus Blogger

February 10, 2015 11 Comments
Terlalu serius ngeblog.. Blogger newbie banyak tidak mengenal istilah istilah blogger yang sering kali muncul di komentar. Nah disini untuk menghibur diri sendiri dan anda, saya akan share mungkin hampir semua istilah blogging yang sering dituliskan oleh blogger di sosial media :D

Bahasa Gaul dan Kamus Blogger


Nah artikel ini saya ucapkan resmi copas, karena tidak mungkin juga saya hafal dari A-Z sebutan sebutan gaul para blogger.

Kumpulan Bahasa Gaul Blogger

Adblock: Adds-on/pengaya untuk memblokir iklan di blog/web
Ads: Iklan
Adsense: situs PPC milik Google
Advertiser: orang yang memasang iklan, seorang pengiklan
Afiliasi: program kerjasama untuk memasarkan produk dagangan orang lain secara online
Afiliate: seorang pebisnis afiliasi
Agan: Kependekan dari Juragan, panggilan sesama blogger
Aganwati: Panggilan untuk blogger perempuan
AKA: As Known As. Alias
Alay: Anak Layangan. Istilah untuk norak
Ane: Saya
Avatar: Gambar profil yang merepresentasikan diri kamu di blogger/wordpress

Backup: Proses untuk mengamankan file penting dari blog ke komputer
Banned: Akun yang di nonaktifkan karena telah melakukan pelanggaran tertentu
Blog: sebuah aplikasi weblog yang berisi posting/artikel
Blogdetik: platform blog gratis dari detik.com
Blogger: seorang pemilik/admin blog
Blogger: platform blog gratis dari perusahaan Google
Blogger Detik: seorang blogger pengguna blogdetik
Blogwalking: Sebuah aktivitas berkunjung dan berkomentar di blog orang lain
Bot: Suatu program komputer untuk menjalankan perintah otomatis
Bro: Brother
BTW: By The Way, ngomong-ngomong (mengalihkan pembicaraan baru)
Buffer / Buffering: Waktu untuk menunggu loading video
Bukmak: Bookmark, aktivitas menyimpan halaman website/blog di browser
BW: Blogwalking

Captcha: Fitur untuk menguji bahwa aktivitas tersebut benar dilakukan oleh manusia, bukan
bot.
Capcay: Captcha
CMIIW: Correct Me If I Wrong, Betulkan pendapat saya jika salah
Copas: Copy Paste, aktivitas menyalin artikel di blog orang lain dan menerbitkan artikel
tersebut di blog pribadi
Ctrl+D: Bookmark

Dodol: Lambat, jelek
Domain: alamat sebuah blog/web. Contoh: http://cara-ririn.com
Donlot/Donlod: Istilah lain Download/Unduh

Earning: penghasilan seorang blogger
Emoticon: Ikon untuk mewakili suatu ekpresi tertentu
Ente: Kamu

kamus istilah blogger

GA: Google AdSense
GA: Give Away
Gan: Kependekan Juragan, panggilan sesama blogger
Give Away: Sebuah kontes/lomba skala kecil di lingkungan blogger

Hoax: Informasi bohong
Hosting: Tempat penyimpanan file secara online di internet

Img: Image, Gambar
Inpo / Inpoh: Info, informasi

Juragan: Panggilan khas sesama blogger

Kategori: Atau Label, sebuah fitur untuk mengelompokkan posting kedalam topik tertentu
Kepo: Rasa ingin tahu yang berlebihan
Klonengan: Clone, produk tiruan
Komen: Komentar
Konten: Isi dari suatu postingan
Kontes SEO: lomba bikin artikel agar muncul di halaman pertama search engine
Kopdar: Kopi Darat. Acara bertemu antar sesama blogger secara offline
KW: Produk tiruan aslinya. Semakin besar angkanya, semakin buruk kualitasnya

Lebay: Berlebihan
LOL: Laugh Out Loud. Tertawa terbahak-bahak

Maho: Manusia homo
Mangtab / Mangstab: Mantap
Menu Navigasi: Sebuah fitur blog yang biasanya terdapat di bagian atas blog, berbentuk
tulisan/link horizontal
MIgrasi: Proses perpindahan dari platform blog satu ke platform yang lain
Mimin: Admin blog

Nais: Nice
Newbie: gelar untuk blogger pemula
Nubi: Newbie
Nubitol: Newbie
Nyubi: Newbie

Offline: Tidak terhubung dalam jaringan internet
OL: Online
Online: Sedang terhubung dalam jaringan internet
Onpage SEO: Optimasi Mesin Pencari di internal blog/web sendiri
Offpage SEO: Optimasi Mesin Pencari di eksternal blog/website
OOT: Out Of Topic, diluar topik bahasan

Page: Halaman statis di blog, berbeda dengan halaman postingan
Pageview: Jumlah halaman blog yang dibuka oleh pengunjung blog
Pejwan: Page One. Halaman pertama situs mesin pencari
Permalink: url/alamat sebuah posting/blog
Pertamax: Pertama kali. Blogger yang pertama kali berkomentar di suatu posting/artikel
Plugin: Script untuk menunjang performa web
PM: Private Message
Posting: artikel
Postingan: artikel
PPC: Pay Per Click, bisnis online dibayar setiap klik iklan
PTC: Paid To Click, bisnis online dibayar untuk mengklik iklan di situs PTC

Quote: Mengutip tulisan atau komentar dalam suatu postingan

Bahasa Gaul dan Kamus Blogger

Sedot: Download, unduh sebuah file
Seken: Second, produk/barang bekas
Selfhosting/Selfhosted: blog/website yang di simpan di tempat/hosting sendiri
SE: Search Engine, mesin pencari (Google, Bing, Yahoo Search, dll)
SEO: Search Engine Optimization, Optimasi Mesin Pencari
SERP: Search Engine Result Page, Halaman Hasil Mesin Pencari
Setubuh: Setuju
Share: berbagi
Sista: Sister, Panggilan khas blogger perempuan
Smilie: Ikon/gambar untuk mewakili suatu ekspresi
Sob: Sobat
Sotosop: Photoshop
Sotoy: Sok tahu
Spam: sampah
Spam Blog: Blog sampah
Spam Comment: Komentar sampah
Spoiler: Fitur untuk menyembunyikan suatu konten dalam postingan
Sticky: Menempelkan postingan/artikel tersebut di halaman awal blog
Submit: mengirim/memasukkan sesuatu
Subdomain: alamat sub dari domain utama. Contoh: http://blog.cara-ririn.com

Tags: Hampir sama dengan fitur kategori, tag berguna untuk mengelompokkan artikel dengan
topik spesifik
Template: desain halaman web platform blogger/blogspot
Theme: desain halaman web platform wordpress
TKP: Laman atau situs yang ada di link
Traffic/Trafik: Jumlah lalu lintas blog yang meliputi jumlah visitor, jumlah pageview, dll
Tutorial: artikel yang membahas langkah-langkah membuat sesuatu

Unduh: Download
Update: Pembaharuan, dilengkapi
Url shortener: situs pemendek/penyingkat sebuah url web/blog
User: Pengguna
Username: nama pengguna

Visitor: Pengunjung/pembaca sebuah blog
Visitor Online: Pengunjung yang sedang online berkunjung ke blog saat ini

Website: Sebuah situs online yang berisi halaman/posting
Widget: Sebuah fitur di dalam blog yang biasanya berada disamping halaman blog
WordPress: platform blog gratis milik perusahaan automattic.com
Wp: WordPress

Zombie: Blog mati yang dihidupkan kembali

Kenapa Iklan Adsense Sepi Klik dari Pengunjung

February 09, 2015 14 Comments
Bahagia sekali jika trik yang kita pakai untuk diterima berhasil. Semangat memuncak hingga lupa makan. Hari demi hari berlalu, namun kenapa saldo masih tatp $0.00 . Inilah yang menjadi alasan kenapa menulis artikel ini.

Kenapa Iklan Adsense Sepi Klik dari Pengunjung
Kenapa Iklan Adsense Sepi Klik dari Pengunjung


Begitu membahagiakan di awal, namun ternyata impian dan dambaan untuk mendapat klik yang banyak dari Adsense tidak semudah yang kita bayangkan, bahkan banyak sekali sebagian publisher Adsense yang harus pasrah dengan hasil klik yang sedikit termasuk saya.

Merupakan sebuah tantangan memang, ada banyak yang give up dengan aktivitas blogging karena tak kunjung mendapatkan dollar, disini saya akan mengulas sedikit alasan kenapa bisa iklan adsense kita sepi pengunjung dari artikel yang saya baca.

1. Arah dan Isi Iklan

Banyak iklan-iklan yang tidak menarik untuk diketahui pengunjung karena sudah umum, sudah dihafal, dan tidak jelas kontennya.

2. Ketenaran Sebuah Situs


3. Gadget semakin canggih

Bayangkan jika oarnag yang membuka page kita menggunakan gadjet dengan spesifikasi ram , processor dan touchscreen yang minim. Pasti akan menimbulkan ketidak sengajaan dalam klik dan mengklik. betul atau tidak ?

4. Asal Pengunjung

Ini adalah faktor utama. Kebanyakan orang awam yang tiba tiba menemukan blog kita di halaman pertama atas informasi yang dicarinya sangatlah mudah untuk mengklik iklan yang ada, simple karena mereka tidak tahu bahwa itu akan mendatangkan pundi rejeki bagi kita.

Namun jika pengunjung adalah sesama blogger atau orang yang mengerti betul dalam membedakan yang mana yang konten dan yang mana yang ads maka harapan untuk mendapatkan klik di iklan adsens hampir mendekati 0% .

Menurutku alangkah baiknya jika sesama blogger kita saling memberi pundi pundi rejeki (baca: Saling klik iklan) agar kemiskinan di kaum blogger newbie cepat tertuntaskan . #Justkid

Mudah mudahan artikel ini dapat membantu dan menghibur anda.

Dan memberi ilham publisher adsense yang pelit klik... :D :D 
Tools Penting Untuk Mengoptimalkan SEO dan Meningkatkan Page Rank

Tools Penting Untuk Mengoptimalkan SEO dan Meningkatkan Page Rank

February 09, 2015 3 Comments
Setelah mengetahui tentang apa itu SEO ternyata mengoptimalkan SEO tidak mudah,  Namun ada beberapa tools yang dapat digunakan untuk mengoptimalkannya. Ada beberapa yang saya ketahui dan mungkin bisa ditambah di komentar tentang kekurangannya.

1. Google Analystic

Optimasi web / blog dengan fitur yang telah disediakan yaitu
  • Analysis konten yang sering di kunjungi pada halaman website anda
  • Lalu lintas kunjungan berasal dari mana saja
  • Riset kata kunci yang sering di cari oleh pengunjung pada mesin pencari

2. Bing Webmaster

Bing ini bekerja sama dengan yahoo dalam menyediakan alat SEO dalam mengoptimalkan website anda meliputi berbagai riset seperti kata kunci, konten dan juga lalu lintas.

3. Google Webmaster

Begitu juga Google webmaster. Memberikan kita informasi terhadap link / artikel yang kita miliki dan apabila paltform anda menggunakan blgospot maka denagn mudah dan lebih cepat perayapan / pengindekan SE Google.

3. SEOmoz

SEOmoz juga menyediakan peralatan SEO untuk mempemudah anda menemukan peringkat kata kunci/keyword anda hingga peringkat 5 tiap harinya pada mesin pencari.
  • Riset backlink
  • Cek halaman yang terindex
  • Cek pagerank website anda
Itu semua adalah kegunaan dari masing - masing alat SEO yang saya pakai sebagai alat tempur didalam melihat kekurangan  blog dan ke-SEO-an yang dimiliki blog . Semoga artikel yang dibagikan dapat memberikan manfaat :D