Hi selamat datang di zenhuzaini blog :) . Setelah kemarin sedikit mengulas tentang Cara cepat dan mudah download video di YouTube dengan kualitas yang bagus Dan bagaimana cara melaporkan orang yang blognya yang copas konten blog kita, kali ini saya akan membahas sedikit tentang bagaimana cara mengetahui kecepatan loading suatu blog.
Mengapa harus mengetahui / mengecek kecepatan suatu blog ?
Dengan mengetahui kecepatan suatu blog, kita akan dapat mengetahui kecepatan sebuah template. Karena template yang ringan dan memiliki kecepatan yang bagus saat load akan berpengaruh terhadap SERP (dalam pencarian).
Baca : Apa itu SERP ?
Kata Google “The web should be fast”. “Sebuah situs seharusnya cepat”. Dimana jika diartikan, sebah web atau situs harusnya bisa cepat ketika di akses dan ringan sehingga tidak akan membuat pembaca menunggu lama ketika mengakses laman yang dituju.
Berikut adalah situs-situs yang biasa saya gunakan sebagai tool untuk mengukur atau mengetahui kecepatan loading suatu blog.
Mengapa harus mengetahui / mengecek kecepatan suatu blog ?
Dengan mengetahui kecepatan suatu blog, kita akan dapat mengetahui kecepatan sebuah template. Karena template yang ringan dan memiliki kecepatan yang bagus saat load akan berpengaruh terhadap SERP (dalam pencarian).
Baca : Apa itu SERP ?
Kata Google “The web should be fast”. “Sebuah situs seharusnya cepat”. Dimana jika diartikan, sebah web atau situs harusnya bisa cepat ketika di akses dan ringan sehingga tidak akan membuat pembaca menunggu lama ketika mengakses laman yang dituju.
Berikut adalah situs-situs yang biasa saya gunakan sebagai tool untuk mengukur atau mengetahui kecepatan loading suatu blog.
Google PageSpeed Insight
Situs ini merupakan layanan dari Google untuk mengetahui kecepatan loading suatu blog dimana Situs ini akan memberikan informasi kecepatan situs blog (kecepatan saat diakses melalui mobile atau dekstop) serta akan memberikan saran untuk bagaimana mempercepat loading blog yang lamban.
Silahkan kunjungi situs http://developers.google.com/speed/pagespeed/insights/
Kemudian masukkan url laman blog anda dan analisis.
Dan hasilnya adalah ...
Memang sedikit lamban, karena blog ini sudah cukup lama dan banyak sekali gambar-gambar pada postingan artikelnya demi mendukung SEO - OnPage untuk blog ini.
Baca Selengkapnya : Cara mengoptimasi SEO OnPage dengan mudah , dan OffPage dengan mudah.
GTMetrik
Situs ini juga bisa dijadikan acuan , sama seperti Google PageSpeed Insight, namun situs ini bukanlah milik Google. Tapi apa salahnya dicoba dan lihatlah hasilnya .
Silahkan kunjungi situs http://gtmetrix.com/ kemudian masukkan url laman blog anda kemudian analyze.
Dan hasilnya .... Lumayan bagus :D
Jadi itulah cara saya ketika sedang menguji kecepatan suatu blog. Biasanya saya akan melakukan pengujian jika ingin mengganti template blog (untuk blog baru).
Memilih-milih template gratis yang keren dan super ringan adalah hal yang harus anda lakukan jika ingin membuat blog baru atau sedang mengelola suatu blog (jika tidak mengerti cara mengoptimasinya).
Semoga bermanfaat :D
1 komentar:
Write komentarTrus caranya dapet template gratis yang keren dan super ringannya dmn mas?
ReplyEmoticonEmoticon